Religius

Unggul

Berprestasi

HARDIKNAS 2024

SAMBUTAN KEPALA SMP NEGERI 2 NGABANG

Adil Katalino Bacuramin Ka Saruga, Basengat Ka Jubata.
Puji syukur kehadiran Tuhan Yang Maha Kuasa atas kasih dan limpahanNya sehingga keberadaan Website SMP Negeri 2 Ngabang bisa ada. Saya menyambut baik atas hadirnya website SMP Negeri 2 Ngabang atas prakarsa semua dewan guru dan staf, sehingga nantinya bisa memberikan berbagai informasi kepada semua pihak terkait berbagai kegiatan yang ada di Sekolah, baik kegiatan guru, kegiatan siswa atau kegiatan lainnya yang ada di SMP Negeri 2 Ngabang. Kehadiran website ini merupakan suatu terobosan baru yang dapat memberikan kontribusi positif demi kemajuan sekolah untuk mempublikasikan berbagai kegiatan mengenai berbagai informasi sekolah yang dapat diketahui oleh masyarakat. Terima kasih kepada semua pihak yang terlibat membantu tersedianya website ini, saran dan kritik dari semua pihak sangat diharapkan demi sebuah kemajuan di masa yang akan datang. Kiranya Tuhan yang maha kuasa senantiasa menyertai kita semua, amin.
Adil Katalino Bacuramin Ka Saruga, Basengat Ka Jubata.

Subscribe Youtube Kami @esempe2ngabang345

Join

Berita Terbaru